Love Story
- Maret 2023
Kami dipertemukan sebagai rekan kerja dalam satu perusahaan
- Juli 2023
Hingga akhirnya kami berdua menjalin suatu hubungan untuk mengenal satu sama lain dan saling berkomitmen
- Desember 2023
Setelah banyak drama, banyak rintangannya, banyak badainya yang kami lalui, tapi dengan keteguhan dan keyakinan hati, kami memutuskan untuk lamaran. Kami dipertemukan untuk pertama kalinya dalam suatu pertemuan keluarga dimana untuk mengikat suatu hubungan yang kami jalani untuk kejenjang yang lebih serius
- Mei 2025
Kami memutuskan untuk saling berkomitmen hingga akhirnya menikah dan saling menerima kekurangan satu sama lain sebagai sepasang suami istri. Percayalah, bukan karena bertemu lalu berjodoh tapi karena berjodohlah kami dipertemukan, kami memutuskan untuk mengikrarkan janji suci pernikahan kami.
Β
"Menikah memang harus di segerakan, tapi adzan maghrib di seluruh dunia berbeda, dan kami menempuh waktu 2 tahun untuk bisa ke pelaminan".
Β
Aku mencintaimu,
Dulu,
Sekarang,
Besok,
dan Selamanya.
Karena sampai kapanpun kamu akan,
jadi orang favoritku.